Cara Ubah Remote URL Repositori Git
- Categories:
- git
Tulisan dibawah ini adalah penjelasan bagaimana mengganti remote repositori git, bukan menambakan remote repositori baru. Untuk menambahkan remote repositori dapat menggunakan perintah berikut
Terkait mengganti remote repositori, ada beberapa cara mengubah remote URL pada repositori git, yang pertama dengan perintah git remote set-url
. Yang kedua adalah mengganti url pada file .git/config
. Berikut adalah langkah-lang mengubah remote URL repositori git
1. Buka terminal dan pindah ke git repositori
2. Lihat Remote URL yang Tersedia
3. Ganti Repositori git Dengan Perintah git remote set-url
Opsi lain bisa ubah URL dengan mengubah berkas .git/config
pada suatu repositori.
4. Verifikasi Remote URL Telah Berubah dan Selesai
- Tags:
- #git
Recent Posts
How to Defend Against Brute-Force and DoS Attacks with Fail2ban, Nginx limit_req, and iptables
In this tutorial, I’ll explain how to protect your public-facing Linux server and Nginx web server from common threats, including brute-force and DoS attacks.
Is Getting AWS Solutions Architect Associate Certification Worth It?
If you are a full-time Software Engineer, there's no strong need to pursue this certification.
DevSecOps
My Notes about DevSecOps
AWS Secrets Manager
Explanation about AWS Secrets Manager with example code.
Envelope Encryption
Envelope encryption is the practice of encrypting plaintext data with a data key, and then encrypting the data key under another key.