Oh No! CPU Server 100 Persen
- Last modified atPada suatu pagi yang cerah, indah dan belum minum kopi, salah satu server saya yang menggunakan Linux Slackware kondisi CPU mencapai 100 persen. Awalnya sempat mengira terkena DDoS, ternyata setelah cek log dari web server dan netstat
semua tampak normal.
Kemudian coba cek proses menggunakan htop
, top
, serta ps
masih tetap belum menemukan penyebab kondisi CPU server terus - menerus seratus persen.
Your victory is right around the corner. Never give up - Nicki Minaj
Antara penasaran dan never give up, singkat cerita saya coba cek /var/log/syslog
akhirnya ketemu penyebab kenapa kondisi CPU server seratus persen.
inetd: execv /usr/sbin/in.identd: No such file or directory
Internet daemon di server Linux Slackware saya tersebut gagal menemukan file /usr/sbin/in.identd. Solusinya adalah install paket pidentd
dan restart inetd
.
slackpkg install pidentd
/etc/rc.d/rc.inetd restart
pidentd
merupakan server yang bertujuan untuk melakukan identification protocol. Entah kenapa server dengan Linux Slackware belum ada salah satu basic paket untuk networking tersebut.
- Tags:
- #server
- #linux
- #slackware
Recent Posts
How to Defend Against Brute-Force and DoS Attacks with Fail2ban, Nginx limit_req, and iptables
In this tutorial, I’ll explain how to protect your public-facing Linux server and Nginx web server from common threats, including brute-force and DoS attacks.
Is Getting AWS Solutions Architect Associate Certification Worth It?
If you are a full-time Software Engineer, there's no strong need to pursue this certification.
DevSecOps
My Notes about DevSecOps
AWS Secrets Manager
Explanation about AWS Secrets Manager with example code.
Envelope Encryption
Envelope encryption is the practice of encrypting plaintext data with a data key, and then encrypting the data key under another key.